Cara Merawat Furnitur Rotan Agar Awet

Ilustrasi furnitur rotan.Gambar Instagram @monoliving.id
Ilustrasi furnitur rotan.Gambar Instagram @monoliving.id

TANGSEL, Spot19 Furnitur rotan saat ini memiliki banyak desain menarik dan bervariasi. Dan kini pun bahan rotan ini banyak dipadupadankan dengan material lainnya seperti besi, kayu, alumunium, ataupun kaca. Sobat yang senang dengan suasana natural dan eksotis di rumah, dapat memilih furniture dari rotan ini. Lalu, bagaimana cara merawat furniture rotan agar awet? Berikut ini tipsnya.

Baca juga: Kakeibo: Trik Ibu Rumah Tangga di Jepang mengelola Keuangan

1. Lap dengan kain basah

Untuk perawatan rutin furnitur dari bahan rotan adalah mengelapnya dengan kain lembab yang menyerap air. Lakukan pengelapan minimal dua minggu sekali untuk membersihkan kotoran dan debu yang menempel.

Baca juga: 6 Fakta Menarik Tentang Pesawat Terbang

2. Finishing ulang

Mengecat ulang wajib sobat lakukan untuk membuat tampilan furnitur rotan ini kembali cerah bersinar seperti baru. Lakukan finishing ulang ini maksimal empat tahun sekali, biasanya dengan teknik semprot. Setelah dicat, disarankan lapisi permukaan rotan dengan melamin. Melamin akan membuat permukaan rotan kembali mengkilat, dan juga akan melindungi cat agar tidak mudah pudar ataupun mengelupas.

3. Membasmi rayap

Serbuk putih dari binatang kecil sejenis rayap adalah salah satu musuh rotan. Bila sudah ada gejala serbuk putih ini, segera lakukan pengobatan. Cara yang paling mudah adalah menggunakan kapur barus. Larutkan kapur barus dan minyak tanah dengan takaran satu sendok kapur barus dilarutkan dalam 200 mililiter minyak tanah. Lalu semprotkan pada bagian rotan yang terdapat rayap tadi dan diamkan sekitar delapan jam. Setelah itu lakukan pengecekan dan penyemprotan kembali jika masih ditemukan sisa-sisa rayapnya sampai benar-benar lenyap. Mungkin tips merawat furnitur rotan agar awet ini dapat bermanfaat buat sobat di rumah.

 

**Editor: Ed Ward

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

kodepublik Renungan Harian yamaha kodepublik motor terbaru yamaha promo yamaha yamaha fazzio yamaha grand filano yamaha all new nmax 155 yamaha all new aerox 155 yamaha xmax 250 yamaha lexi yamaha mio m3 125 yamaha gear 125 yamaha freego 125 yamaha x ride 125 yamaha fino 125 yamaha vega force yamaha jupiter z1 yamaha mx king 150 yamaha all new r15 yamaha r25 yamaha mt15 yamaha mt25 yamaha vixion wr155r maxi day berita yamaha event yamaha blue core vva my yamaha y connect bengkel resmi yamaha dealer resmi yamaha yamaha dds jakarta yamaha flagship shop yamaha cempaka putih yamaha nouvo yamaha cbu yamaha genset yamaha indonesia yamaha jakpus yamaha jakarta pusat yamaha motor jakarta yamahajabodetabek yamahajabodetabek.id yamaha sky yamaha service kunjung komunitas yamaha harga motor yamaha price list yamaha ccu yamaha yamaha tricity yamaha sparepart yamaha service program yamaha smk binaan yamaha yamaha tukar tambah yamaha trade in yamaha matic yamaha maxi yamaha classy yamaha off road yamaha moped yamaha retro yamaha sport motor modif yamaha touring yamaha city ride yamaha yamaha racing yamaha apparel html yamaha mtx yamaha yamaha power product yamaha ev yamaha electric vehicle yamaha e01 yamaha test ride tentang yamaha yamaha genuine parts oli yamaha yamahalube blu cru yamaha jingle competition yamaha contact center layanan hotline yamaha customer service yamaha yamaha day ulang tahun yamaha birthday yamaha yamaha online shop yamaha music yamaha xabre yamaha all new soul gt yamaha jupiter mx yamaha aerox cybercity lowongan yamaha yamaha semakin di depan yamaha revs your heart yamaha gaspol kredit yamaha diskon gaspol Portal Berita Megapolitan