Kreatif itu Kebiasaan Bukan Keturunan

TANGSEL, Spot19 – Kreatif itu kebiasaan bukan keturunan. Kreatif, sebuah kata yang terdengar terlalu indah untuk diucapkan. Banyak orang yang menganggap dirinya tidak kreatif. Sesungguhnya setiap orang bisa menjadi kreatif.

Lalu darimana kreativitas itu muncul?

Be Creative / pexels

Kreativitas berbeda dengan IQ yang merupakan anugrah dari Tuhan yang Maha Esa. Kreatitivas adalah sebuah keterampilan atau skill yang dapat dilatih dan dimunculkan. Setiap orang memiliki potensi kreatif dalam dirinya.

Jadi bila Anda memiliki IQ yang rendah, bukan berarti Anda tidak kreatif. Demikian juga jika IQ Anda tinggi, itu bukan jaminan Anda kreatif. Siapapun kita bisa menjadi kreatif asal mau mengasahnya dan memanfaatkannya untuk kemajuan pribadi, karier, dan kehidupan.

Ingat waktu kita kecil? Kebanyakan anak kecil suka menggambar dan mewarnai dan itu adalah contoh kreativitas. Ada yang besarnya menjadi animator atau bankir. Namun dasar-dasar kreativitas ada dalam diri kita.

Setiap orang dianugerahi kemampuan otak yang luar biasa. Otak kita terdiri dari dua bagian yaitu otak kiri dan otak kanan. Aktivitas yang berkaitan dengan dengan logika, bahasa, matematika, dan analisis biasanya menggunakan otak kiri.

Sementara otak kanan berfungsi menunjang aktivitas yang berkaitan dengan image (gambar, bentuk, dan warna), musik, imajinasi, dan dimensi ruang.

Orang yang banyak menggunakan otak kiri biasanya kurang memiliki kreativitas. Mereka memecahkan masalah berdasarkan pengalaman dan parameter terukur. Orang yang bekerja sebagai analis, akuntan, operator, dan birokrat biasanya lebih banyak menggunakan otak bagian kiri.

Sementara orang yang lebih banyak menggunakan otak kanan biasanya lebih kreatif. Mereka berani berinovasi dan mencoba hal-hal baru. Pikiran mereka bebas dari aturan dan prosedur yang ada. Seniman, artis, desainer  biasanya lebih banyak menggunakan bagian otak kanan dalam pekerjaannya.

Namun jika ditanya mana yang lebih penting antara otak kiri atau kanan? Kedua-duanya penting.

Jika kita ingin menjadi kreatif dan inovatif, kita harus mampu menyeimbangkan kemampuan otak kiri dan otak kanan. Kemampuan logika, analisis, dan matematis harus didukung dengan daya imajinasi yang kuat. Dengan begitu kreativitas akan muncul.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *

kodepublik Renungan Harian yamaha kodepublik motor terbaru yamaha promo yamaha yamaha fazzio yamaha grand filano yamaha all new nmax 155 yamaha all new aerox 155 yamaha xmax 250 yamaha lexi yamaha mio m3 125 yamaha gear 125 yamaha freego 125 yamaha x ride 125 yamaha fino 125 yamaha vega force yamaha jupiter z1 yamaha mx king 150 yamaha all new r15 yamaha r25 yamaha mt15 yamaha mt25 yamaha vixion wr155r maxi day berita yamaha event yamaha blue core vva my yamaha y connect bengkel resmi yamaha dealer resmi yamaha yamaha dds jakarta yamaha flagship shop yamaha cempaka putih yamaha nouvo yamaha cbu yamaha genset yamaha indonesia yamaha jakpus yamaha jakarta pusat yamaha motor jakarta yamahajabodetabek yamahajabodetabek.id yamaha sky yamaha service kunjung komunitas yamaha harga motor yamaha price list yamaha ccu yamaha yamaha tricity yamaha sparepart yamaha service program yamaha smk binaan yamaha yamaha tukar tambah yamaha trade in yamaha matic yamaha maxi yamaha classy yamaha off road yamaha moped yamaha retro yamaha sport motor modif yamaha touring yamaha city ride yamaha yamaha racing yamaha apparel html yamaha mtx yamaha yamaha power product yamaha ev yamaha electric vehicle yamaha e01 yamaha test ride tentang yamaha yamaha genuine parts oli yamaha yamahalube blu cru yamaha jingle competition yamaha contact center layanan hotline yamaha customer service yamaha yamaha day ulang tahun yamaha birthday yamaha yamaha online shop yamaha music yamaha xabre yamaha all new soul gt yamaha jupiter mx yamaha aerox cybercity lowongan yamaha yamaha semakin di depan yamaha revs your heart yamaha gaspol kredit yamaha diskon gaspol Portal Berita Megapolitan